TALKSHOW “PERAN TERAPI RADIASI PADA PENGOBATAN KANKER DAN ASPEK NUTRISI KLINIS”
Kesehatan sebagai suatu keadaan fisik, mental, dan sosial yang sehat, optimal, cerdas, serta bebas daripada sebarang penyakit. Definisi ini menegaskan bahwa status kesehatan ditunjang oleh faktor fisik, mental, dan sosial yang sehat, berfungsi dengan baik dan optimal serta tidak diancam oleh penyakit. Keadaan kesehatan tubuh sangat berhubungan dengan gaya hidup seseorang. Kebiasaan-kebiasaan tertentu dapat memicu […]