RSUD BALI MANDARA MERIAHKAN HARI KESEHATAN NASIONAL 2025 DI DINAS KESEHATAN PROVINSI BALI
RSUD Bali Mandara Meriahkan Hari Kesehatan Nasional 2025. Dalam semangat HKN ke -61, keluarga besar RSUD Bali Mandara turut berpartisipasi dalam berbagai lomba yang digelar oleh Dinas Kesehatan Provinsi Bali. Mulai dari parade semangat sehat, nyuun keben, balap karung, tenis meja, hingga mini soccer puteri, semuanya diikuti dengan penuh antusias dan sportivitas. Prestasi membanggakan pun […]

